Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Komsos Dalam Rangka Rekonsiliasi Dan Ibadah Terpusat Agama Nasrani di Distrik Mapia Kab.Dogiyai

    Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Komsos Dalam Rangka Rekonsiliasi Dan Ibadah Terpusat Agama Nasrani di Distrik Mapia Kab.Dogiyai

    DOGIYAI - Bertempat di kantor Distrik Mapia Kab. Dogiyai telah dilaksanakan kegiatan rapat rekonsiliasi dan ibadah terpusat agama nasrani di Kab. Dogiyai yang turut dihadiri oleh personel Satgas Pamtas Yonif 756/WMS Senin (16/09/2024).

    Sebagai perwakilan dari personel Satgas dalam rapat tersebut yakni Danpos Mapia Letda Inf Dion Reksa Gilang Tara, adapun perwakilan dari Polsek Mapia Bripka Afon, Bapak Yulianus Tigi, S.Sos dari Sekdis Mapia dan dari perangkat desa yakni Bapak Amos Magai Pendeta Distrik Mapia dan seluruh Masyarakat Distrik Mapia.

    Danpos Mapia mengungkapkan bahwa rapat tersebut membahas tentang rekonsiliasi dan ibadah terpusat agama nasrani yang akan diadakan didaerah distrik mapia kab. Dogiyai.

    “Dalam kegiatan ini sebagai wujud partisipasi anggota Satgas Yonif 756/WMS kepedulian dan ikut menjaga nilai-nilai rohani masyarakat di wilayah Distrik Mapia Kab. Dogiyai”. Ucap Danpos.

    Bapak Amos Magai selaku pendeta Distrik Mapia mengucapkan terima kasih atas kehadiran dan partisipasinya terhadap Masyarakat Distrik Mapia yang dilakukan oleh Bapak TNI dari Satgas Yonif 756/WMS.

    “Terimakasih Bapak TNI atas kehadiran dan kepeduliannya terhadap masyarakat di wilayah Distrik Mapia, semoga dengan kehadiran dan perhatian ini akan menjadi lebih baik untuk keamanan dan kesejahteraan masyarakat di wilayah Distrik Mapia, Kab. Dogiyai”. ungkapnya. (*) 

    dogiyai
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Kegiatan...

    Artikel Berikutnya

    Satgas Pamtas Kewilayahan RI-PNG Yonif 756/WMS...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hidayat Kampai: Ketika Nada Terlarang Mengusik Fokus Siswa
    Hendri Kampai: Saatnya Nikel Bicara! Mimpi Indonesia Menjadi Raja Komponen Kendaraan Listrik
    Jadikan 'Maung' Kendaraan Dinas Nasional, Presiden Prabowo Tunjukkan Konsistensi Cinta Produk Dalam Negeri
    Komjen. Pol. Boy Rafli Sebut Humas Polri Harus Terus Berinovasi
    Kapolri Dapat Gelar Panglima Gagah Pasukan Polis Dari Kerajaan Malaysia

    Ikuti Kami